Kelezatan kuah santan yang gurih dan aromatis, dipadukan dengan daging ayam yang lembut, menjadikan opor ayam sebagai hidangan yang sangat dinantikan dan dicintai oleh berbagai kalangan. Bosan dengan menu masakan ayam yang berkuah? Kamu bisa mencoba untuk membuat menu masakan lebaran dari ayam ini. Yuk, langsung eksekusi resepnya berikut! Gul